



Pertumbuhan dan perkembangan PORMIKI di seluruh Indonesia
PORMIKI (Perhimpunan Profesional Perekam Medis dan Informasi Kesehatan Indonesia) adalah organisasi profesi yang mewadahi para perekam medis dan pengelola informasi kesehatan di seluruh Indonesia. Kami berkomitmen untuk meningkatkan kompetensi, profesionalisme, dan integritas anggota demi kemajuan sistem informasi kesehatan nasional.
Dapatkan manfaat eksklusif untuk pengembangan karir dan jejaring profesional Anda.
Terhubung dengan ribuan profesional rekam medis di seluruh Indonesia dan dapatkan peluang kolaborasi nasional maupun internasional.
Akses pelatihan, seminar, dan sertifikasi berkelanjutan untuk pengembangan karir dan peningkatan kompetensi.
Update teknologi terbaru di bidang rekam medis dan informasi kesehatan, serta akses ke sumber daya digital eksklusif.
Testimoni dari anggota PORMIKI di seluruh Indonesia
Pelatihan intensif dan workshop untuk meningkatkan kompetensi anggota.
Webinar nasional dan seminar rutin bersama pakar kesehatan.
Kegiatan sosial dan edukasi untuk masyarakat luas.
Jadwal kegiatan dan acara PORMIKI yang akan datang
Mari tingkatkan kompetensi dan pemahaman dalam pengelolaan rekam medis serta informasi kesehatan sebagai bagian penting dalam proses akreditasi rumah sakit. πΌπ₯
Butuh bantuan untuk memaksimalkan SKP? Dapatkan bimbingan langsung dari pengurus PORMIKI! Manfaatkan sesi konsultasi untuk membahas kendala pemenuhan SKP, penggunaan LMS, dan silaturahmi dengan PMIK. π‘
Webinar membahas Indonesian Diagnosis Related Groups (IDRG). Via Zoom & Live Streaming. Investasi: Rp 25.000,- (Bank Syariah Indonesia)
Seminar tahunan membahas perkembangan dan inovasi dalam manajemen informasi kesehatan di Indonesia.
Segera HadirWorkshop koding klinis komprehensif mencakup ICD-10, ICD-9-CM, dan implementasi INA-CBGs. π₯π
Dewan Pengurus Pusat PORMIKI telah resmi dilantik dengan Ibu Yati Maryati, A.Md.PerKes., SKM., MKM. sebagai Ketua Umum untuk periode 2025-2028. Pelantikan ini menandai babak baru dalam upaya pengembangan profesi perekam medis.
Baca SelengkapnyaKetahui persyaratan dan cara mendapatkan Satuan Kredit Profesi (SKP) terbaru untuk Perekam Medis dan Informasi Kesehatan.
Baca SelengkapnyaIkuti workshop nasional PORMIKI untuk meningkatkan kompetensi sekaligus memenuhi kebutuhan SKP Anda.
Baca SelengkapnyaTemukan jawaban untuk pertanyaan umum seputar PORMIKI dan profesi perekam medis
Dapatkan informasi terbaru seputar kegiatan PORMIKI dan update di bidang rekam medis